Usai MK Tolak Permohonan PHPU Pilgub, Wagub Ones Haru dan Ucapkan Terimakasih ke Ratusan Pendukung
Ombudsmanindonesia.com, Jakarta – Rasa haru dan gembira yang dirasakan oleh Wakil Gubernur Papua Pegunungan mengungkapkan perasaan haru dan gembira usai hakim Mahkamah Konstitusi menolak seluruh permohonan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU). “Rasa haru sesuai dengan kultur yang ada dan sudah berjalan selama ini dan ini tidak lepas dari kerja-kerja Tuhan,” kata Wakil Gubernur Papua Pegunungan […]